Kamis, 03 Mei 2012

Proposal Rapat Kerja RAKER HMJ: contoh




1.                  Muqaddimah
Puji syukur kami panjatkan ke hadirat Allah SWT atas limpahan karunia dan hidayah-Nya sehingga terbentuk panitia pelaksana rapat kerja (RAKER) yang dilaksanakan oleh Himpunan Mahsiswa Jurusan Agribisnis (HIMAGRI) fakultas pertanian Universitas Muhammadiyah Makassar . Salam dan shalawat tak putus-putusnya kami haturkan kepada Rasulullah SAW, keluarga dan sahabat serta pengikutnya hingga akhir zaman.
2.                  Dasar Pemikiran
Setelah terpilihnya pengurus Organisasi Mahasiswa Intra Kampus Himpunan Mahasiswa Jurusan Agribisnis dan telah dikeluarkan surat keputusan (SK) dari Dekan Fakultas Pertanian Universitas Muhammadiyah Makassar, maka seyogyanya melaksanakan tugas sesuai dengan bidangnya. Oleh karena itu, Himpunan Mahasiwa Jurusan agribisnis, Fakultas Pertanian, sebelum melaksanakan seluruh agenda, terlebih dahulu harus mengadakan rapat kerja pengurus sebagai acuan dari program kerja yang akan dilaksanakan sebuah organisasi. Karena Himpunan Mahasiswa Jurusan Agribisnis adalah organisasi mahasiswa intra kampus yang baru terbentuk, maka demi keberlangsungan organisasi ini dibutuhkan AD/ART untuk menjadi acuan kerja HMJ-Agrbibisnis. Rapat kerja merupakan proses manajemen yang niscaya akan dilaksanakan oleh pengurus dalam kegiatannya kedepan nanti. arah program inilah yang akan memberikan panduan bagaimana dan kemana program akan diarahkan.
Moment terpenting untuk pijakan dalam jangka satu periode. Raker sebagai pijakan awal dari seluruh agenda yang akan kami susun, maka kami merasa acara ini sangat penting untuk diadakan Semua dilakukan agar  terjadi keselarasan tujuan antara jurusan, fakultas, dan juga tujuan mahasiswa mahasiswa Agribisnis yang di tengahnya ada HMJ Agrbisnis. Dengan demikian diharapkan dengan adanya rapat kerja, sistematika program kerja selama setahun kedepan akan lebih terorganisir dan terarah.
3.                  Dasar Pelaksanaan Kegiatan
-    Keputusan Rapat Pengurus, Himpunan Mahasiswa Jurusan Agribisnis   (HIMAGRI) pada tanggal 17 Desember 2011.

4.                  Tujuan Kegiatan
-    Agar sistematika program kerja selama satu tahun periode akan lebih terorganisir dan lebih terarah.
5.                  Nama dan Tema Kegiatan
-    Kegiatan ini bernama Rapat kerja (Raker) Himpunan Mahasiswa Jurusan Agribisnis Fakultas Pertanian (HIMAGRI) dengan mengangkat sebuah tema yaitu Revitalisasi Fungsi Struktural Dalam Membangun HMJ Agrbisnis Yang Lebih Baik”.
6.                  Pelaksana Kegiatan dan Jumlah Peserta
Kegiatan ini dilaksanakan oleh Himpunan Mahasiswa Jurusan agribisnis (HIMAGRI) dengan sebelumnya membentuk susunan panitia pelaksana.  Dengan peserta Anggota HMJ Agribisnis 63 Pengurus Inti,  steering 3, Undangan 5 Jumlah 29 F dengan total peserta 100 orang.
7.                  Waktu dan Tempat
Kegiatan ini akan dilaksanakan pada hari Rabu-Kamis, tangal 28-29 Desember 2011 yang bertempat di Tanjung Bayam, Makassar.
8.                  Sumber Dana
1.      Dana Lembaga.
2.      Universitas Muhammadiyah Makassar
3.      Sumber-sumber lain yang sifatnya tidak mengikat
9.                  Rincian Anggaran
Adapun dana yang dibutuhkan sebagaimana Terlampir.

10.              Susunan Panitia
Adapun susunan panitia sebagaimana terlampir.
11.              Penutup
Demikianlah proposal ini kami buat, semoga mendapat bantuan dan dukungan dari berbagai piahak. Atas bantuan dan partisipasinya kami ucapkan Jazakkallahu Khaeran Katsiran.
Billahi Fii Sabilil haq, Fastabiqul khaerat
Wassalamu Alaikum, Wr. Wb.


Makassar, 18  Desember 2011













Panitia Pelaksana Rapat Kerja
Himpunan Mahasiswa Jurusan Agrbisnis (HIMAGRI)
Fak. Pertanian Unismuh Makassar






AGUS SALIM
Ketua Panitia








ISHAKA
Sekertaris






Mengetahui,



    Pembantu Dekan III
     Fak. Pertanian Unismuh Makassar




AHLAN LAMA BAWA, S.ag. M.ag NBM. 815 044





Himpunan Mahasiswa Agribisnis
Fak. Pertanian Unismuh Makassar



ARMAN
Ketua Umum




Lampiran 1:
PENANGGUNG JAWAB : Pengurus Hmj Agribisnis
PANITIA PELAKSANA
1.         Panitia Inti
Ketua Panitia                         :  Agus Salim
Sekretatis Panitia                  :  Ishaka  
Bendahara Panitia                :  Hardillah

2.                  Seksi  Administrasi dan Kesekretariatan
Koordinator : M. Awing Nur Arhas
Anggota        :  Kamaruddin
                                   Hasrullah
                                   Firdaus
           Seksi Transportasi
Koordinator : Sudirman J
Anggota        : Andi Almalik
                         Syahrir. K
                         Hasrul
                         Sudirman
                         Wahyu
3.                  Seksi  Acara
Koordinator : Surianti
Anggota         : Nurdiansyah
                          Nurul Fahmi
                          Rukianti

4.                  Seksi  Perlengkapan dan Akomodasi
Koordinator : Ikhsan Irsandi
Anggota        : Hardianto
                         Muh. Farid
                         Hasriani
                         Nilmayanti
                         Sri Wahyuni
5.                  Seksi  Konsumsi
Kordinator : Riska
Anggota       : Nursilfah
                        Masdin
                        Wahidah
                        Hasrawati
                        Fitrawati




Lampiran 2:
ESTIMASI ANGGARAN

1.  ADMINISTRASI
No.
Nama Barang
Jumlah
Harga Satuan
Total
1
Pengadaan Proposal
5 rangkap
@5xRp.13.000,00
Rp.       65.000,00
2
Jilid proposal
5 Rangkap
@5xRp.  4.000,00
Rp.       20.000,00
3
Amplop
5 buah
@5xRp.  1.000,00
Rp.         5.000,00



Jumlah
Rp.       90.000,00

2.  PERLENGKAPAN
No.
Nama Barang
Jumlah
Harga Satuan
Total
1
Spanduk 2 x 3
1 Buah
@1xRp.150.000,00
Rp.     150.000,00
2
Gelas Plastik
100 buah
@100xRp.2.000,00
Rp.     200.000,00
3
Air Galon
2 buah
@ 2xRp. 35.000,00
Rp.       70.000,00



Jumlah
Rp.     420.000,00

3.  TRANPORTASI DAN AKOMODASI
No.
Nama Barang
Jumlah
Harga Satuan
Total
1
Edar proposal
-
RP.         30.000,00
Rp       30.000,00  
2
Transportasi kegiatan  (pp)
65 0rang
@65xRp. 5.000,00
Rp.     325.000,00
2
Sewa Pondok
1 Tempat
@1xRp.400.000,00
Rp.     400.000,00



Jumlah
Rp.     755.000,00

4.  KONSUMSI
No.
Nama Barang
Jumlah
Harga Satuan
Total
1
Snack pembukaan
100 orang
@100xRP.  2.000,00
Rp     200.000,00  
2
Makan di lokasi Raker
100 orang
@100xRp.  90.000,00
Rp.    900.000,00
3
Air Gelas
10 dos
@6xRp.       20.000,00
Rp.    200.000,00
4
Snack untuk steering
5 Dos
@5xRp.       10.000,00
Rp.      50.000,00
5
Kopi saset
10 dos
@10xRp      10.000,00
Rp.    100.000,00
5
Soffel anti nyamuk
50 saset
@50xRp        1.000,00
Rp.      50.000,00
6
Lain-lain
-
-
Rp.    200.000,00



Jumlah
Rp. 1.700.000,00

REKAPITULASI ANGGARAN:
1.                  ADMINISTRASI                                                  Rp.        90.000,00
1.                  PERLENGKAPAN                                              Rp.      420.000,00
2.                  TRANSPORTASI DAN AKOMODASI            Rp.      755.000,00
3.                  KONSUMSI                                                          Rp.   1.700,000,00
Total Jumlah              Rp. 2.965.000,00,-
Terbilang : (Dua Juta Sembilan Ratus Enam Puluh Lima Ribu Rupiah)

Makassar, 18 Desember 2011
Bendahara


  Hardillah





Tidak ada komentar:

Posting Komentar